Kota Mentok Berusia 289 Tahun

  • Bagikan

Penulis : Samsul Hidayat

Bangka Barat, Tajukbabel.com,-

Kota mentok yang berada diujung barat yang dikenal dengan sejarahwannya pada Kamis 7 September 1734 hingga saat ini Kamis 7 September 2023 berulang tahun ke 289 tahun.

Ditetapkan sebagai salah satu kota pusaka bersama 47 kota lain di Indonesia.

Dengan semboyan Sejiran Setason kota mentok hingga saat ini masih kental dengan nuansa sejarahnya.

Kota yang penuh keberagaman budaya saling toleransi itu merupakan suatu kebhinekaan.

Terkenal tempat wisata dan ramah masyarakatnya sehingga saling menjujung tinggi nilai-nilai budaya sudah menjadi tradisi masyarakat kota mentok Kabupaten Bangka Barat.

Kota mentok adalah tempat pengasingan sejumlah petinggi Republik Indonesia di masa perjuangan pengakuan kedaulatan RI, medio 1948-1949. Presiden pertama Republik Indonesia Ir. Soekarno di Bukit Menumbing.

Diusia ke 289 ini mari bersama-sama lebih mencintai kota mentok. Sebagai ladang tempat pencarian kita sehari-hari, kebanggaan bersama, serta menjadi lebih baik dimasa yang akan mendatang.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *